Bagi sebagian orang kaum hawa khusunya sinar
matahari dianggap sebagai sinar yang akan merusak kecantikan. Karena orang yang
terlalu lama di bawa sinar matahari tentulah kulitnya akan berubah menjadi
gelap. Selain itu rambut juga akan berubah menjadi berwana merah karena
terbakar.
Tetapi di balik bahaya yang ada pada
sinar matahari juga ada manfaat yang begitu luar biasa yang bisa di dapat dari
sinar matahari.
Dan berjemur di bawah matari dengan waktu sedukupnya juga bisa membuat kulit lebih bagus dan mengembalikan peremajaan kulit.
Selain itu berjemur di bawah sinar
matahari dengan waktu yang cukup dan tidak berlebihan juga bisa menguatkan
rambut dan juga gigi.
Dikutip dari sebuah sumber Liputan
6.com, yang mengatakan bahwa ada banyak manfaat yang bisa di dapat dari sinar
matahari itu sendiri. Yang tentunya manfaat tersebut sangat berguna bagi tubuh
anda.
Berikut beberapa manfaat yang
terdapat pada sinar matahari.
Bisa
mengencangkan kulit dan mengembalikan peremajaan
Sinar matahari akan membuat kulit
menjadi hitam bila memang kulit terkena paparan matahari dengan waku yang cukup
lama. Namun bila kulit terkena paparan matahari dengan waktu yang cukup maka
akan sangat bagus untuk kulit.
Keremajaan kulit akan dikembalikan
bila memang kulit terkena sinar matahari dengan waktu yang tidak berlebihan.
Karena sinar matahari yang panas membuat pori-pori terbuka dan kemudian
mengeluarkan keringat.
Keringat tersebutlah yang hingga
akhirnya membersihkan kotoran di pori-pori yang mengakibatkan kulit menjadi
lebih bersih dan sehat.
Menguatkan Gigi
Sinar matahari juga sangat berguna
bagi gigi, karena kandungan vitamin D, yang biasanya terdapat di kala matahari
pagi sangat bagus untuk menjaga gigi dan tulang agar tetap kuat.
Untuk itu sempatkan waktu anda
dikala pagi hari untuk berolah raga di bawa terik matarahi, selain membuat
tubuh bugar, sinar matahari juga akan membuat kuat gigi dan tulang anda.
Mengembalikan
Suasana Hati
Sinar matahari juga tidak hanya
bermanfaat bagi keseatan anda tetapi juga bermanfaat untuk mengembalikan
suasana hati anda yang sedang galau.
Untuk itu sempatkan waktu anda
ketika anda sedang merasa gelisah dan juga merana untuk berjemur di bawah sinar
matarahi.
Berjemur di bawah matahari akan jauh
lebih menyenangkan bila memang dilakukan dengan orang yang anda sayangi smabil
melakukan hal yang anda sukai.
Hal tersebut akan lebih sangat
efektif untuk bisa mengembalikan suasana hati anda yang sedang tidak menentu.
Menjaga Rambut
Tetap sehat
Yang terakhir manfaat yang bisa anda
dapat dari sinar matahari adalah menjaga rambut tetap sehat. Caranya adalah
berjemur di bawah matahari dengan wkatu yang cukup dan tidak secara berlebihan.
Berjemurlah hingga kulit anda
berkeringat, dan bila memang anda sudah merasa kepanasan dan tidak tahan maka
hentikanlah.
Dengan demikian rambut anda akan
terjaga kesehatannya karena sinar matahari yang mengandung vitamin D akan
membuat rambut anda kuat.
Manfaat sinar
matahari untuk tubuh memang besar
bila cara memanfaatkannya sesuai prosedur.
Bila memang cara menggunakan manfaat
yang ada dalam sinar matahari berlebihan maka yang anda dapat bukan sehat,
tetapi penyakit.
Karena semua hal yang dilakukan dan
diterima oleh tubuh secara berlebihan selalu ada dampak negativenya untuk
tubuh.

Belum ada tanggapan untuk "Manfaat Sinar Matahari Untuk Tubuh"
Post a Comment