Bantuan
untuk korban banjir di daerah Gunung Halu, Bandung barat telah diberikan oleh
pihak rumah zakat pada senin (27/2).
Yang
mana rumah zakat sendiri telah memberikan bantuan berupa kornet, bahan sembako,
dan peralatan mandi lainnya.
Sebanyak
ada 200 kornet, serta 30 paket sembako yang telah disiapkan dan diberikan
kepada para korban bencana yang ada di Bandung Barat.
Tercatat
dari sebuah sumber mengatakan banjir yang ada di Gunung Halu tersebut setinggi
1,5 meter, yang juga menghancurkan sebuah akses jembatan menuju Mekarwangi.
Sehingga
tiadanya akses jalan lain membuat aktivitas dari pada perlintasan para relawan
pembawa bantuan menjadi sedikit sulit dan berhenti.
Menurut
Badan Nasional Penanggulang Bencana, belum di temukan korban bencana dari
bencana banjir yang telah merendam
3 desa lainya yaitu desa Mekarwangi, kampung
cibeber, dan desa Bunijaya.
Batuan
untuk para korban banjir ada kalanya memang harus selalu diberikan oleh para
lembaga-lembaga yang mengatasnamakan kemanusiaan.
Tetapi
tidak Cuma lemabaga saja masyarakat juga ada baiknya peduli dengan nasib yang
dialami oleh saudara kita di Bandung
Barat, dengan membantu semampunya untuk
meringankan beban saudara kita.
Karena
tentu saudara kita di Bandung Barat sedang membutuhkan banyak bantuan mengingat
tidak ada lagi harta bendanya karena sudah dilahap banjir.
Sehingga
bantuan yang kita berikan sedikit atau banyak untuk korban banjir bisa menjadi
bantuan yang sangat bermanfaat bagi para korban banjir.
Yang
terpenting dalam memberikan sejumlah bantuan untuk para korban bencana banjir
niatkan dalam diri sehingga menimbulkan rasa ikhlas tanpa pamrih.
Sehingga
rasa ikhlas tersebutlah yang nantinya akan diberikan balasan yang lebih baik
lagi oleh tuhan.

Belum ada tanggapan untuk "Rumah Zakat Memberikan Bantuan Kepada Korban Banjir"
Post a Comment